Rincian dan harga Kitab Asbab an-nuzul


Rincian dan harga Kitab Asbab an-nuzul

Kitab Asbab an-nuzul adalah kitab karangan ulama' salaf yang yang bernama Syaikh abu al-hasan ali al- wahidi an-naysaburi.
Rincian Kitab Asbab an-nuzul

Muhaqqaqah, kertas putih
Syaikh abu hasan  al- wahidi (w. 467 h.) mufassir kenamaan menulis kitab yang memaparkan latar belakang konteks turunnya suatu ayat. Beliau menyusun tulisannya ini  sesuai dengan urutan surah al-qur’an.

Diawali dengan pembahasan mengenai ayat yang kali pertama dan kali terahir diturunkan  lalu kajian basmalah, al-fatihah, selanjutnya ia menguraikan asbabun nuzul setiap ayat, dimulai dari ayat-ayat tertentu surah al-baqoroh hingga asbabunnuzul surah al-falaq dan annash

untuk ayat al-quran yang sebab turunnya populer diketahui, biasanya penulis menyebutkan sumbernya saja. seperti dari ibnu abbas, mujahid dan lain-lain. pada ayat lain yang memuat cerita tertentu atau kutipan, disebutkan rangkaian sanad dari beliau hingga sahabat atau tabi'in yang dimaksud. sanad ini biasanya disebutkan sebelum uraian materi pembahasan ayat.

Harga Kitab Asbab an-nuzul

17 cm x 24 cm; 296 hlm
Kartoon Rp. 72.800
ISBN : 978-979-3154-99-2

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Rincian dan harga Kitab Asbab an-nuzul"

Post a Comment

Monggo Di Komentari